Arti Kata Push Ranked dalam Game

Apa itu Ranked dan Apa itu Push Ranked ?

Ranked Adalah Peringkat, Jadi di dalam game tersebut terdapat perebutan peringkat atau tingkatan dalam bermain game itu sendiri.

Lebih Simplenya yaitu Mode Game dimana pemain akan mendapatkan point jika menang dan pengurangan poin jika kalah.

Push Ranked
Push = Mendorong
Ranked = Peringkat

Jadi Push Ranked dapat diartikan sebagai Mendorong Peringkat


Oleh sebab itu banyak cowok yang tidak mau dinganggu saat sedang bermain game. Khususnya jika dia masih push rank / push ranked.

Saat ini, hampir semua game online memiliki sistem ranked match. Dimana kalian akan mendapat hadiah tertentu jika sudah mencapai point/ tingkatan yang telah ditentukan oleh penyedia game tersebut.

Game-game yang memiliki mode Ranked yaitu : Mobile Legend, PUBG M, Free Fire, Call of Duty M, Arena Of Valor dll.

Saya ambil contoh yaitu Mobile Legend. Mobile legend menyediakan mode ranked dengan beberapa tingkatan, yaitu Warrior - Elit - Master - Grand Master - Epic - Legend - Mythic. Jika kalian berhasil mencapai Tingkatan yang lebih tinggi dari sebelumnya, maka di setiap akhir season akan mendapatkan hadiah yang lebih banyak.

Selain itu, Push ranked di Mobile Legend Juga mempertaruhkan point MMR yang akan di hitung di setiap player. Orang yang memiliki MMR tertinggi di game ini akan disebut Top Global.

Sekarang kalian jadi tahu kan, kenapa cowok tidak mau diganggu saat sedang Push Ranked di game Online Favoritnya.

Karna pada game itu terdapat peringkat dan butuh perjuangan untuk menaikkan peringkat tersebut. Jika harus turun sia-sia, maka akan sangat disayangkan.

Oke Sekian dulu informasi dari saya.

Artikel Terkait :
kata-kata push rank mobile legend,apa arti ngepush,rank ml artinya,push rank pubg,apa arti push,cara push rank mobile legend,cara mengetahui rank lawan di mobile legend,waktu yang tepat untuk solo ranked ff


Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel